Pasih Uug (Broken Beach) Nusa Penida

Dalam bahasa bali Pasih Uug memiliki arti “Pantai Yang Rusak” yang kemudian populer dengan nama “Broken Beach”. Pasih Uug merupakan sebuah lautan yang terpisah dengan lautan lepas, air laut yang masuk melalui jembatan tebing karang dan terperangkap diantara tebing-tebing karang, Details

Share This !

Atuh Beach (Pantai Atuh) Nusa Penida

Atuh atau yang  populer dengan sebutan “Atuh Beach” adalah salah satu objek wisata Nusa Penida yang sangat  memikat dengan menyuguhkan  panorama alam yang indah, bersih , sejuk dan masih  natural.  Anda tentu  penasaran ingin menikmati Pantai Atuh bukan? Nah jadi Details

Share This !